Selasa, 25 April 2017

Antivirus adalah

antivirus adalah
Antivirus adalah sebuah jenis perangkat lunak yang digunakan untuk mengamankan, mendeteksi, dan menghapus virus komputer dari sistem komputer. Antivirus disebut juga perangkat lunak perlindungan virus. Program ini dapat menentukan apakah sebuah sistem komputer telah terinfeksi dengan sebuah virus atau tidak. Umumnya, perangkat lunak ini berjalan di latar belakang dan melakukan pemindaian terhadap semua berkas yang diakses (dibuka, dimodifikasi, atau ketika disimpan). Saya ambil pengertian dari wikipedia

sedangkan pengertian antivirus menurut pemahaman saya, yaitu sebuah software (perangkat lunak) yang berfungsi sebagai satpamnya komputer/gadget. dia mempunya 3 urutan kerja yaitu memerika, mengamankan, dan mengeksekusi. jadi ibaratnya seorang sekuriti di bandara yang memeriksa turis, jika terbukti melanggar akan diamankan, ketika hasil introgasi dinyatakan bersalah turis tersebut akan di hukum ataupun dideportasi.

adapun serangan komputer banyak sekali, diantaranya virus, trojan, worm, dan banyak lagi jenisnya. untuk mengetahui perbedaanya silahkan diamati video dibawah ini.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar