Minggu, 14 November 2010

Menghitung nilai rata-rata

Pertemuan berikutnya dalam acara kuliah dengan mata kuliah Daspro praktek, nah disinilah aku mendapatkan tugas kembali dari dosen pengampu dimana disini dosen sebelumnya menerangkan kondisional dan inisialisasi dari algoritama berbentuk flowchart.

Pertama dosen menerangkan mengenai flowchart kemudian beliau membuat sebuah flowchart suatu masalah, yaitu proses penghitungan nilai rata-rata dari mata kuliah mahasiswa dalam satu semester. Setelah dosen-nya membuat flowchart dan menerangkan alur kerjanya, mahasiswa diperintah membuat programnya dalam Bahasa C. Seperti inilah soalnya :

User memasukkan data berupa data NIM, nama, nilai PBO, nilai basis data, dan nilai web. Dimana ketiga nilai dijumlah kan dan dibagi 3 untuk mencari rata-rata. Dari nilai rata-rata tersebut ditentukan apakah nilai termasuk SANGAT BAIK jika nilai >= 80, BAIK jika 70 <= nilai < 80, CUKUP jika 60 <= nilai < 70, dan JELEK jika nilai < 60.


Ket : nim[10] artinya data dari nim maksimal 10 karakter nim[20] artinya data dari nama maksimal 20 karakter sintax if digunakan untuk pengecekan data (kondisional)

Artikel dapat didownload disini sedangkan download script disini

Tidak ada komentar:

Posting Komentar